bondan seloaryo (batu raja like this)

curcol

Selasa, 04 Desember 2012

My Dream”... Jika kita ditanya apa mimpimu? terkadang orang sulit untuk menjawab secara spontanitas..begitu pula dengan diriku . mimpi bagiku adalah sebuah cit-cita, mimpi adalah hal yang mesti kita capai, mimpi adalah motivasi dan mimpi positif adalah sebuah dorongan (suggesti). Beberapa waktu yang lalu, menjelang jam 10 malam dalam sebuah talk show disindo radio mendatangkan orang yang sudah cukup berhasil menggapai mimpinya, beliau adalah ibu EKA (CEO Lorena Transport bogor). Dalam diskusi itu beliau berkata “bermimpilah setinggi langit,karena bermimpi itu gratis” masih menurut beliau juga selain mimpi tentunya kita harus punya passion, punya semangat untuk meraih mimpi. Mulailah dari yang terkecil dari yang kamu bisa. Berbeda dengan bu eka, bu hekso dalam sebuah motivasi wirausaha mengatakan bercita-citalah setinggi mungkin, tapi akan lebih baik kalau cita-cita itu terukur dan tertanggal. Hmmm…kalau kita kembali pada diri kita, apa benar kita punya mimpi? Apa benar kita berjalan untuk mewujudkan mimpi? Semua akan terjawab oleh diri kita sendiri.. So…MARI KITA berMImpi ^_^

Tidak ada komentar:

Posting Komentar